Banner

Rabu, 08 Juni 2011

ASUHAN KEPERAWATAN Pada Tn. I dengan Perasat penanganan Nyeri Di ruang Penyakit Dalam RSUD BLAMBANGAN BANYUWANGI


1.        KEGIATAN

§   Tanggal pengkajian                    : 03 Agustus 2010
§   Jam pengkajian                          : 13.30
§   Tanggal masuk rumah sakit       : 27 Juli 2010
§   Ruang pelayanan                       : Ruang Penyakit Dalam

2.        PENGKAJIAN 
       A.Data Subyektif
1.             Identitas / Biodata
§   Nama                             : Tn “i”
§   Umur                              : 23 Tahun
§   Agama                           : Islam
§   Pendidikan                     : SMP
§   Suku/bangsa                   : Jawa/Indonesia
§   Pekerjaan                       : Wiraswasta
§   Setatus perkawinan        : Menikah
§   Alamat                           : Ds Kebon Dalam rt/rw 3/3 Ds        Kebon
                                         Rejo Kec.Bangorejo Kab. Banyuwangi
§   Diagnose medis             : Hepatitis B

2.             Keluhan utama saat pengkajian : Pasien mengatakan nyeri pada daerah epigastum

3.             Riwayat kesehatan
a.    Riwayat penyakit dahulu
Pasien mengatakan belum pernah mengalami penyakit seperti ini dan baru kali ini (Hepatitis B) dirawat di RS, waktu kecil penyakit yang di derita Tifus



b.    Riwayat penyakit sekarang
Pasien mengatakan ± 5 hari merasakan nyeri pada daerah epigastrum, kemudian pasien pada hari selasa 27 Juli 2010 jam 09.00 wib dating ke poli umum RSUD Blambangan, di poli umum pasien mendapatkan terapi, kemudian pd tgl 23 Juli 2010 pukul 10.00 wib dirujuk ke ruangan Penyakit Dalam (RPD) Untuk mendapatkan perawatan

4.             Riwayat Psikososial dan Spiritual
a.    Riwayat psikososial
Pasien mengatakan cemas dan sedih karena memikirkan penyakit yang di deritanya tidak kunjung sembuh pasien sering bertanya kapan boleh pulang, pasien sering di temani oleh keluarga
b.    Aspek social
Pasien mengatakan saat di RS mempunyai hubungan yang baik dengan keluarganya, terbukti dengan begitu dekatnya menemani Tn. i.
c.    Aspek spiritual
Pasien beragama islam, ia berdo’a kepada Allah agar diberikan kesembuhan kepada dirinya
d.   Harapan keluarga
Keluarga sangat mengharapkan kesembuhan pasien dan berharap dapat melakukan aktifitas seperti sedia kala

5.             Pola Kebiasaan Sehari-hari
A.      Nutrisi
1.    Sebelum sakit
Pasien mengatakan makan dengan teratur 3 x sehari dan minum 2 x sehari (±750 ml/hari)

 2.    Saat sakit
Pasien mengatakan biasanya menghabiskan menu dietnya setiap hari, tapi pada saat pengkajian 3 Agustus 2010 pasien hanya mengatakan ½ dari porsi yang disediakan oleh rumah sakit karena perutnya terasa sangat nyeri dan minum 2 x sehari (±750ml/hari)

B.       Pola Eliminasi
1.    ALVI
a.       Sebelum sakit
Pasien mengatakan sebelum sakit BAB 1 x sehari dan konsistensi lembek, warna kuning dan berbau khas feses.
b.      Saat sakit
Pasien mengatakan BAB sekali sehari dengan konsistensi lembek warnanya agak kuning kecoklatan (kuning tengkoli) dan berbau khas feses
Tapi pada tanggal 03 agustus 2010 mengalami BAB yang lebih lembek

2.    Urine
a.       Sebelum sakit
pasien mengatakan BAK 3x sehari dengan warna kuning jernih dan berbau khas urine
b.      Pada saat sakit
Pasien mengatakan sakit BAK 2x sehari warna kuning pekat dan berbau khas urine

C.       Pola Kebiasaan Diri
a.       Sebelum sakit
Pasien mengatakan sebelum sakit mandi 2x sehari yaitu pagi dan sore hari, dan sering berganti baju (± 3 kali/hari)

b.      Saat sakit
Pasien masih bisa berdiri tapi merasa lemas maka pasien hanya di seka 2 x/hari oleh keluarganya dan ganti baju juga di bantu keluarga

D.      Pola Aktivitas
a.       Sebelum sakit
Pasien mengatakan seorang wiraswasta dan bekerja di kantoran dan dapat menjalankan segala aktivitas dengan baik
b.      Saat sakit
Pasien mengatakan semua pola aktivitas dibantu oleh keluarga (istirahat total)

E.       Pola Tidur/Istirahat
a.       Sebelum sakit
Pasien mengatakan sebelum sakit pasien tidur kurang lebih 7 jam/hari
b.      Saat sakit
Pasien mengatakan tidak bisa tidur seperti sebelum sakit karena pasien sering terbangun akibat nyeri pada epigastrum










Tidak ada komentar:

Posting Komentar

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Cafe Bisnis Online